Kunci Jawaban Soal Konfigurasi Elektron, Bab 5 IPA Kelas X SMA Kurikulum Merdeka

By Ratnaningtyas Winahyu, Selasa, 6 Februari 2024 | 10:30 WIB
Penjelasan mengenai konfigurasi elektron beserta kunci jawaban soal Ayo Berlatih halaman 115 bab 5 IPA kelas X SMA Kurikulum Merdeka (Freepik.com/rawpixel.com)

Ayo Berlatih

Carilah data nomor atom dan nomor massa dari unsur aluminium dan unsur kalsium pada tabel sistem periodik.

Buatlah konfigurasi elektron kedua unsur tersebut menggunakan diagram teori model atom Bohr (lihat contoh pada Tabel 5.4). Tentukan jumlah kulit dan jumlah elektron valensinya.

Kunci jawaban

27

    Al

13

Konfigurasi elektron model atom Bohr = 2. 8. 3

Jumlah kulit atom = 3

Periode ke-3

Jumlah elektron valensinya = 3

Baca Juga: Hukum Perbandingan Tetap dan Contoh Perhitungannya, Bab 4 IPA Kelas X SMA Kurikulum Merdeka