SRK Kucurkan Uang Miliaran Supaya Film yang Dibintangi Suhana Sukses

By Kirana Riyantika, Selasa, 16 April 2024 | 18:15 WIB
Shah Rukh Khan dan Suhana Khan (Instagram/@suhanakhan2)

Melansir Bollywood Hungama, SRK menginvestasikan sejumlah uang ke film tersebut.

Tak main-main, SRK berinvestasi hingga Rs. 200 crore atau setara Rp400 miliar.

Investasi yang dilakukan SRK di bawah lini usahanya, Red Chillies Entertainment.

Sumber terpercaya mengatakan bahwa SRK sangat antusias terhadap film King.

"King adalah film aksi yang ambisius, tidak seperti imajinasi siapa pun," ungkapnya.

Seluruh aspek pembuatan film sangat diperhatikan dengan rinci.

"Tim telah mengerjakan pra produksi selama satu tahun terakhir untuk memastikan bahwa semua aspek tercakup dengan benar," ungkapnya.

"Mulai dari naskah hingga tindakan," lanjutnya.

"Red Chillies Entertainment selalu memproduksi produk-produk kelas dunia dan King juga tidak akan berbeda dengan spanduk yang dipasang untuk memastikan debut besar Suhana Khan," pungkasnya.

Film King kabarnya akan rilis pada 2025. Bintang pada film ini diantaranya Sissharth Anand.

Baca Juga: Foto Pertama Shah Rukh Khan Setelah Jalani Operasi Hidung, Ada yang Berubah?