Harga Emas Batangan Antam 29 April 2024, Begini Cara Belinya

By Shannon Leonette, Senin, 29 April 2024 | 09:25 WIB
Moms bisa cek di sini rincian harga emas batangan Antam hari ini, 29 April 2024. (Nakita.id/Shinta)

Nakita.id - Berapa harga emas batangan Antam terbaru hari ini, 29 April 2024?

Harga emas batangan produksi Antam terpantau terus naik.

Per 28 April 2024, harga 1 gram emas batangan Antam mencapai Rp 1.326.000.

Kemudian, setelah dikenakan pajak PPh 0,25 persen, maka harga emas mencapai Rp 1.329.315 per gram.

Sementara itu, harga 0,5 gram emas batangannya mencapai Rp 713.000.

Setelah dikenakan pajak PPh 0,25 persen, maka menjadi Rp 714.783.

Lalu, bagaimana dengan harga emas Antam hari ini?

Dipantau dari laman Logam Mulia, terjadi penurunan sebesar Rp 1.000 untuk harga emas batangan 1 gram hari ini.

Begitu pula dengan emas batangan 0,5 gram, yang terjadi penurunan sebesar Rp 1.000

Berikut rincian selengkapnya.

Jadi, jangan sampai Moms lewatkan ya.

Baca Juga: Harga Emas Sedang Melejit Naik, Sebaiknya Membeli atau Menjual?