Jenis Kadar Emas dan Cara Menghitungnya, Cek Sebelum Beli Perhiasan

By Diah Puspita Ningrum, Jumat, 17 Mei 2024 | 12:00 WIB
Jenis kadar emas perhiasan dan cara menghitungnya (Freepik)

- 9 Karat kandungan emas murninya 37,50—41,66 persen

- 8 Karat kandungan emas murninya 33,33—37,49 persen

Cara Menghitung Kadar Emas

Moms bisa menghitung kadar emas dengan cara mudah.

Misal emas 16 karat maka cara menghitungnya adalah dengan membagi angka karat dengan 24.

Kemudian kalikan 100 sebagai angka konversi.

Hasi perhitungan tersebut menunjukkan kadar kemurnian pehiasan emas.

Contoh: (16:24) x 100

Maka angka yang didapatkan adalah 66,6%.

Semakin sedikit kadar emas artinya semakin sedikit emas murni dan semakin banyak logam campurannya.

Dengan memahami jenis kadar emas dan cara menghitungnya, serta melakukan pemeriksaan yang teliti sebelum membeli, Moms dapat memastikan bahwa kalian mendapatkan perhiasan emas yang berkualitas dan sesuai dengan nilai yang kalian bayarkan.

Ingatlah untuk selalu cek sebelum membeli, agar pengalaman berbelanja menjadi menyenangkan dan tanpa penyesalan.

Baca Juga: Turun Rp 9000, Moms Bisa Langsung Cek Harga Emas Hari Ini 3 Mei 2024