7 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki dengan Unsur Jawa Lengkap dengan Arti

By Shannon Leonette, Jumat, 24 Mei 2024 | 18:00 WIB
Moms bisa cek di sini beberapa ide rangkaian nama bayi laki-laki dengan unsur Jawa beserta artinya. (Freepik.com)

Nama ini menyiratkan doa agar anak tumbuh menjadi sosok yang bermoral tinggi, mulia, dan memiliki kewibawaan.

3. Nugroho Satrio Putra

Nugroho: anugerah atau karunia

Satrio: ksatria

Putra: anak laki-laki

Nama ini melambangkan seorang anak laki-laki yang merupakan anugerah, penuh dengan sifat kesatria yang gagah berani.

4. Bayu Anggoro Sakti

Bayu: angin atau kekuatan

Anggoro: giat bekerja

Sakti: kekuatan atau keperkasaan

Rangkaian nama ini mencerminkan harapan bahwa anak akan memiliki kekuatan dan keperkasaan serta selalu giat dalam berbagai usaha yang dilakukannya.

5. Agung Bimo Prasetya

Agung: besar atau mulia

Bimo: berani dan gagah

Baca Juga: 12 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Jawa Modern Lengkap dengan Arti