Cara Menggunakan Air Garam untuk Facial Wajah, Bikin Segar dan Bersih Secara Alami

By Poetri Hanzani, Rabu, 29 Mei 2024 | 09:22 WIB
Cara menggunakan air garam untuk facial wajah. (freepik)

- Kapas atau bola kapas

Langkah-langkah:

1. Membersihkan Wajah:

- Sebelum memulai facial, bersihkan wajah dengan pembersih wajah yang lembut untuk menghilangkan kotoran, minyak, dan makeup.

- Bilas wajah dengan air hangat dan keringkan dengan handuk bersih.

2. Membuat Larutan Air Garam:

- Campurkan 1 sendok makan garam laut atau garam Himalaya dengan 1 cangkir air hangat.

- Aduk hingga garam benar-benar larut dalam air.

3. Mengaplikasikan Air Garam ke Wajah:

- Celupkan kapas atau bola kapas ke dalam larutan air garam.

- Usapkan kapas yang telah dibasahi ke seluruh wajah dengan gerakan memutar yang lembut.

Baca Juga: 3 Cara Mengatasi Sariawan dengan Garam, Efektif Kurangi Peradangan dan Luka