10 Ide Nama Bayi Perempuan Kembar dari Alkitab yang Bermakna

By Shannon Leonette, Jumat, 31 Mei 2024 | 18:00 WIB
Moms bisa cek di sini untuk ide-ide nama bayi perempuan kembar yang diambil dari Alkitab. (pixabay.com/ChristineMatrangos)

Ruth dan Naomi merupakan kedua tokoh dalam Alkitab, Moms.

Naomi sendiri merupakan mertua dari Ruth, sedangkan suami Ruth sudah lama meninggal sehingga berpindah ke daerah lain.

3. Rahel dan Lea

Rahel berarti "domba betina" dalam bahasa Ibrani, sementara Lea berarti "sapi betina" dalam bahasa Ibrani.

Rahel dan Lea merupakan saudara kandung dari Hagar, mertua Yakub.

Lea merupakan istri pertama Yakub, sedangkan Rahel merupakan istri keduanya.

4. Ester dan Hadassa

Ester berarti "bintang", sementara Hadassa berarti "myrtle" atau "murad" dalam bahasa Ibrani.

Sebagai informasi, Hadassa adalah nama Ibrani dari Ester sebelum menjadi ratu di Kerajaan Persia.

Ester sendiri adalah tokoh Alkitab yang menyelamatkan bangsa Yahudi dari penjajahan Persia.

5. Hana dan Elizabet

Hana berarti "anugerah" atau "kebaikan", sementara Elizabet berarti "Tuhan adalah sumpahku" atau "Tuhan adalah janjiku".

Dalam Alkitab, Hana adalah ibu dari Nabi Samuel yang dikenal karena doanya yang penuh iman.

Kemudian, Elizabet adalah ibu dari Yohanes Pembaptis.

Baca Juga: BERITA POPULER: 35 Nama Bayi Perempuan Kembar dari Alkitab hingga Rekomendasi Sabun Cuci Botol Bayi Berlabel Food Grade