Ada Aceton di Rumah? Ini Cara Menghilangkan Bekas Lem Alteco di Tangan

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 31 Juli 2024 | 11:00 WIB
Cara menghilangkan bekas lem Alteco di tangan (Pexels)

- Ulangi proses ini sampai lem terkelupas sepenuhnya.

- Cuci tangan dengan sabun dan air bersih.

3. Menggunakan Minyak Kelapa atau Minyak Zaitun

Minyak kelapa atau minyak zaitun dapat membantu melonggarkan lem dari kulit dan juga melembabkan kulit yang kering.

Langkah-langkah:

- Oleskan sedikit minyak kelapa atau minyak zaitun pada area yang terkena lem.

- Pijat minyak ke dalam kulit selama beberapa menit.

- Gunakan kain atau tisu untuk menggosok lem yang melunak.

- Ulangi proses ini jika diperlukan sampai lem benar-benar hilang.

- Cuci tangan dengan sabun dan air hangat.

4. Menggunakan Lem Alteco Lagi

Baca Juga: Cara Menghilangkan Noda Kunyit di Pakaian, Bisa Gunakan Bahan Alami