Pantesan Kebobolan! Ini 10 Kesalahan Penggunaan Kondom yang Sering Dilakukan

By Saeful Imam, Kamis, 17 Desember 2015 | 05:58 WIB
10 Kesalahan Penggunaan Kondom yang Sering Dilakukan (Ipoel )

3. Bocor

Inilah kesalahan paling umum, setelah membuka bungkus kondom dan memeriksanya, tempatkan ujung gulungan pada ujung penis.

Hal ini perlu dilakukan untuk mencegah kebocoran. 

Baca : 6 efek samping alat KB spiral yang jarang diungkap

4. Lapisan dobel

Hal ini juga menjadi masalah, kondom digunakan untuk sekali pakai.

Bila Anda melapisinya dengan kondom lagi, maka hal ini dapat memicu kerusakan," jelas Dr Streicher.

5. Terlalu cepat menarik

Peneliti dari Indiana University menemukan, antara 13,6 persen dan 44,7 persen individu langsung melepas kondom sebelum hubungan intim usai.

Tentu saja, hal ini menempatkan Anda pada risiko kehamilan dan infeksi menular seksual.

Baca : Mengenal KB kalender

6. Membeli ukuran yang salah