Tak Lagi Berminyak, Rawat Wajah Pakai 5 Bahan ini Sangat Ampuh!

By Amelia Puteri, Sabtu, 2 Juni 2018 | 15:10 WIB
Atasi kulit berminyak dengan 5 bahan ini (BLACKDAY/iStockphoto)

5. Oatmeal

Oatmeal membantu menenangkan kulit yang meradang serta menyerap minyak berlebih.

Oatmeal juga digunakan untuk melepaskan sel kulit mati.

BACA JUGA: Meski Cantik dan Berbakat, 5 Aktris Bollywood Ini Masih Betah Melajang

Buat masker wajah oatmeal dengan menggilingnya, dan campur dengan pepaya, yogurt, madu.

Atau, Moms bisa campurkan 1/2 cangkir oatmeal dengan sedikit air panas untuk membentuk pasta.

Selanjutnya, masukkan 1 sendok makan madu.

BACA JUGA: Hanya dalam 1 Minggu, Berat Badan Turun 5 Kg dengan Resep Teh ini

Pijat campuran oatmeal ke wajah selama sekitar tiga menit, bilas wajah dengan air hangat, dan keringkan dengan lembut.

Itu dia Moms cara efektif mengurangi wajah berminyak dengan bahan yang mudah didapatkan.

Semoga berguna dan selamat mencoba!