Berlibur ke Inggris, Ini 4 Fakta Acara Royal Ascot yang Dihadiri Maia Estianty!

By Rosiana Chozanah, Kamis, 21 Juni 2018 | 22:08 WIB
Acara Royal Ascot (kolase Nakita.id)

Sedangkan pada Queen Anne Enclosure terlihat lebih mewah lagi.

Dari sini para tamu dapat menonton lomba pacuan kuda dari tempat yang sudah disediakan di sekitar lapangan.

Pada bagian Queen Anne ini para tamu juga mendapatkan aturan berpakaian yang sangat ketat.

4. Hadiah uang yang fantastis

Acara ini diadakan selama 5 hari berturut-turut dan ternyata hadiah yang ditawarkan pun tidak main-main.

Berdasarkan situs Royal Ascot, para pembalap kuda bersaing untuk mendapatkan lebih dari 7,3 juta poundsterling atau sekitar Rp 136 miliar dan inilah mengapa Royal Ascot merupakan acara lompa pacuan kuda paling bergengsi di Inggris.

BACA JUGA: Harganya Fantastis, Maia Pakai Topi Desainer Favorit Kerajaan Inggris