Anak Marcella Zalianty Mengidap Tumor Otak, Kenali Tanda Ini Pada Si Kecil Terutama No. 8!

By Amelia Puteri, Kamis, 28 Juni 2018 | 16:56 WIB
Anak Marcella Zalianty mengidap tumor otak (@happysalma)

8. Meningkatnya ukuran kepala

Ketika bayi masih muda, tulang tengkorak mereka belum menyatu.

Karena tulang-tulang ini masih lunak, tumor otak dapat menyebabkan kepala mereka tumbuh dengan cara yang tidak normal.

Bila Moms melihat tonjolan di satu sisi atau perubahan berat lainnya pada bentuk kepala Si Kecil, dokter dapat membantu Moms memutuskan apakah itu memerlukan evaluasi lebih lanjut.

BACA JUGA: Inilah 10 Kebiasaan Paling Umum Dilakukan yang dapat Merusak Ginjal

Lalu, kapan sebaiknya Moms harus berkonsultasi ke dokter tentang gejala yang dialami Si Kecil?

Banyak dari gejala-gejala ini dapat disebabkan oleh kondisi kesehatan rutin, dan itulah yang paling sering terjadi.

Bila Moms khawatir tentang satu atau lebih dari gejala-gejala ini pada Si Kecil, carilah pendapat medis dari seorang profesional kesehatan yang dipercayai.

BACA JUGA: Jarang yang Tahu, Deretan Seleb Ini Jadi Bersaudara Karena Pernikahan

Sering kali, scan MRI dapat menentukan apakah kelainan otak menyebabkan gejala-gejala tersebut.

Jika Si Kecil divonis memiliki tumor otak, bedah saraf pediatrik dapat memberikan pengobatan yang efektif.

Selain itu, proses pemulihan juga sukses bagi mayoritas pasien muda yang memiliki kondisi langka ini. (*)