PT KAI Gelar Festival Musik dengan Konsep Unik Bersama Andien

By Amelia Puteri, Selasa, 3 Juli 2018 | 14:53 WIB
R. Agus Dwinanto Budiadji dan Andien Aisyah di acara konferensi pers Argo Muria Festival (Nakita.id / Amelia Puteri)

BACA JUGA: Mukjijat! 18 Bulan Tenggelam di Laut Nyi Roro Kidul, Perempuan Ini Ditemukan Selamat dengan Pakaian Sama!

Tak hanya itu, Argo Muria Festival juga mengadakan bazaar, exhibition, dan opening  act dari 4 orang Jazzy Station Performer dari Bandung dan Semarang.

Diadakan di Lawang Sewu, Semarang, tanggal 14 Juli 2018, acara Argo Muria Festival terbuka untuk umum dan tidak berbayar.

Masyarakat hanya perlu membayar tiket masuk ke Lawang Sewu.