Ada Samsung dan Apple, 4 Ponsel Ini Produk Gagal Sepanjang Sejarah!

By Amelia Puteri, Rabu, 25 Juli 2018 | 07:48 WIB
Ponsel tergagal sepanjang sejarah (pexels.com)

Nakita.id - Bisa dikatakan bahwa sebagian besar masyarakat sudah memiliki ponsel pintarnya sendiri.

Beberapa membeli untuk menunjang pekerjaannya, ada yang membeli hanya ingin mencoba fitur terbaru sebuah ponsel.

Tidak heran karena sangat sering sebuah brand selalu mengeluarkan tipe terbaru yang menawarkan fitur menarik sehingga calon konsumen minat membelinya.

BACA JUGA: 5 Waktu Terburuk Mengecek Ponsel, Efeknya Bisa Pengaruhi Kesehatan

Meski produsen berlomba-lomba mengeluarkan ponsel dengan fitur-fitur menarik, tapi tahukah Moms jika ada beberapa produk dikatakan gagal di pasaran?

Bahkan berasal dari merek yang dikenal, seperti iPhone dan Samsung.

Beberapa produksi ini gagal lantaran tak laku, atau memiliki kesalahan yang berdampak fatal.

Mungkin ponsel ini pernah Moms miliki, atau setidaknya melihat secara langsung.

1. BlackBerry Storm