Bisa Berbahaya, Jangan Abaikan 10 Gejala Sederhana Ini Ketika Terjadi Pada Anak

By Fadhila Auliya Widiaputri, Minggu, 12 Agustus 2018 | 10:37 WIB
Waspadai beberapa gejela sederhana yang dialami oleh anak ()

Nakita.id - Apapun latar pendidikan Moms dan Dads, saat telah menjadi orangtua sebaiknya Moms dan Dads memahami sedikit mengenai dasar perawatan medis.

Sebab, kondisi tubuh masih sangat rentan terhadap segala kemungkinan penyakit.

Dengan memahami dasar perawatan medis maka Moms dan Dads dapat lebih tenang dan bijaksana, dalam menanggulangi gejala gangguan kesehatan pada anak.

BACA JUGA: Resmi Pacaran Dengan Jessica, Ini Sapaan Manis El Untuk Richard Kyle

Hal ini didukung oleh pernyataan Anita Chandra-Puri, MD, seorang dokter anak di Northwestern Memorial Physicians Group di Chicago, dan juru bicara untuk Akademi Amerika Pediatri. 

"Orang tua harus selalu berhati-hati dan mencari perawatan medis segera ketika mereka khawatir tentang sesuatu," ujar Anita dikutip dari Parents.com.

Untuk itu, agar dapat memberikan panduan lebih spesifik pada Moms dan Dads.

Berikut ini beberapa gejala yang sebaiknya tidak diabaikan ketika terjadi pada tubuh anak.

Sejumlah ahli mengatakan, gejala yang terlihat sederhana ini seringkali membutuhkan perhatian medis yang telah berpengalaman.

BACA JUGA: 11 Tahun Berlalu, Dul Ungkap Perasaan Tentang Perceraian Maia dan Ahmad Dhani