Aminah 'Mak Nyak' Terkena Glaukoma, Cegah dengan Minuman Ini!

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Kamis, 6 September 2018 | 08:21 WIB
Aminah 'Mak Nyak' terkena glaukoma, cegah dengan minuman ini (Instagram.com/@andreastaulany)

Salah satunya adalah gaya hidup minum kopi, teh, dan soda yang menjadi tren masyarakat urban era kini.

Dari 10.000 orang yang menjadi responden penelitian, ditemukan bahwa orang yang mengonsumsi secangkir teh panas setiap hari memiliki risiko lebih rendah terjangkit penyakit glaukoma.

Hal ini tentu lebih baik daripada mengonsumsi kopi atau minuman bersoda.

Baca Juga : Pasangan Atlet Voli Ini Berpelukan di Penutupan Asian Games, Warganet Salah Fokus Pada Ekspresi Melas Atlet Lain

Penelitian ini mengungkapkan bahwa dalam secangkir teh terdapat Vitamin C, E, dan Seng dimana merupakan nutrisi penting untuk menjaga kesehatan sistem penglihatan.

"Glaukoma adalah penyakit yang sulit ditangani karena sekali penglihatan hilang, kita tidak bisa mengembalikannya," ujar Dr. Ahmad Aref dari University of Illinois, Chicago.

"Yang bisa kita lakukan adalah dengan mencegah penyakit ini hingga memburuk, salah satunya adalah dengan memperbaiki gaya hidup," pungkasnya.