Ini Tip Membuat Bekal Sekolah, Anak Dijamin Lahap Menyantapnya!

By Cirana Merisa, Jumat, 28 September 2018 | 11:23 WIB
Tips membuat bekal unik untuk sekolah. (Youtube/Majalah Mombi)

Nakita.id – Moms mungkin pernah atau bahkan sering membawakan bekal makanan untuk si Kecil.

Bekal sekolah sebaiknya dibawa anak setiap hari.

Yap, setiap pagi, anak-anak memang sarapan lebih dulu, tapi mereka juga pasti lapar saat siang hari.

Daripada mereka jajan sembarangan, lebih baik kita bawakan bekal makanan yang lebih sehat.

Namun begitu, terkadang anak-anak tidak mau makan bekal yang Moms siapkan.

Salah satu alasannya mungkin karena tidak menarik.

Nah, Moms bisa coba tip berikut ini untuk membuat bekal sekolah menarik!

Baca Juga : Intip Cara Artika Sari Devi Menyiapkan Bekal Sehat untuk Si Kecil