Monas Akan Kehilangan Bayangannya Selama 3 Menit, Kok Bisa?

By Riska Yulyana Damayanti, Selasa, 9 Oktober 2018 | 14:54 WIB
Tugu Monas (Rima Wahyuningrum/ Kompas.com)

Hal unik juga terjadi ketika fenomena kulminasi seperti yang terjadi di Pontianak tanggal 23 Maret kemarin.

Telur-telutr di sana bisa berdiri tegak tanpa jatuh dalam beberapa waktu loh karena fenomena kulminasi ini.

Baca Juga : Pengakuan Bule Rusia, Kebiasaan Aneh Orang Indonesia: Mereka Suka Nanya Sudah Mandi Belum

Ternyata hal itu bisa terjadi karena matahari berada di atas khatulistiwa maka sinar matahari akan dipancarkan dengan kuat dan memengaruhi gaya gravitasi bumi menjadi lemah, alhasil telur akan bisa berdiri tegak.

Ayo siapa yang ingin melihat Monas tanpa bayangan? (*)