Catat Moms, 4 Hal Ini Akan Terjadi Saat Ibu Hamil Makan Pedas

By Anisyah Kusumawati, Selasa, 16 Oktober 2018 | 11:20 WIB
Ibu hamil makan pedas (freepik)

1. Pada janin

Ibu hamil yang mengonsumsi makanan pedas rupanya bisa membentuk preferensi makanan ketika bayi lahir nanti.

Aman bagi janin, ibu hamil memang aman mengonsumsi makanan pedas namun memang disarankan untuk makan pedas alami seperti cabai maupun lada dengan porsi yang tak berlebihan.

Baca Juga : Sering Dianggap Berbahaya, 9 Tanda Kehamilan Trimester Pertama Ini Normal Terjadi

2. Morning Sickness 

Selama trimester pertama mungkin Moms akan lebih banyak mengalami mual dan muntah di pagi hari atau morning sickness.

Disarankan untuk tidak dahulu mengonsumsi makanan pedas karena bisa memperburuk kondisi ini.