Tanda-tanda Anak Punya Kecerdasan Tinggi yang Terlihat Sejak Usia 1 Tahun!

By Saeful Imam, Jumat, 19 Oktober 2018 | 08:39 WIB
happy african american mother holding little son in superhero costume at home (LightFieldStudios)

Minta si kecil mendengarkan dengan saksama lagu-lagu anak atau yang sederhana dan diputar melalui tape atau CD. Ajaklah ia untuk ikut berdendang. Mempelajari dan memainkan alat musik tertentu. Salah satu alat musik yang dapat dengan mudah dimainkan oleh anak-anak adalah piano.

  1. Picture Smart

Anak-anak yang cerdas spasial atau picture smart akan unggul dalam menghapal jalan, permainan mencari jejak,  pandai menentukan arah, senang bermain pasel atau balok, menggunakan peta, dan melihat objek dari berbagai sudut.

Stimulasi: