Berita Hoax Kesehatan: Payudara Besar Tanda Hamil Anak Laki Laki?

By Nia Lara Sari, Rabu, 24 Oktober 2018 | 10:21 WIB
Payudara berukuran besar tanda mengandung bayi laki laki? (iStock)

"Kadang-kadang orang orang lebih percaya dengan apa yang ada di internet daripada apa yang dikatakan dokter mereka," kata Sharon Mass, MD, seorang dokter spesialis di Morristown, N.J. dan asisten profesor klinis di Universitas Kedokteran & Kedokteran Gigi New Jersey.

Mass mengungkap bahwa menebak jenis kelamin bayi memang tidak berbahaya, namun sumber rujukan harus diperhatikan kebenarannnya.

Baca Juga : Berita Kesehatan Anak: Meningitis Pada Bayi, Penyebab, Gejala, dan Pencegahannya

"Peringatan medis saya untuk pasien saya adalah, tolong pastikan mengenai sumber yang dibaca dan yang akan kita bagikan di media sosial," kata Mass."Mereka yang hamil untuk pertama kalinya memang sangat rentan terhadap rumor kehamilan," kata Eileen Beard, CNM, FNP, MS, penasihat praktik senior untuk American College of Nurse-Midwives.

"Ibu hamil anak pertama akan mencari semua informasi. Aku pikir itu membuatnya sangat rentan (mendapat referensi yang keliru)," ungkapnya.

Lebih lanjut, berikut mitos dan fakta menentukan jenis kelamin bayi dalam kandungan.

Baca Juga : Berita Kesehatan Anak: Meningitis Pada Bayi, Penyebab, Gejala, dan Pencegahannya