Psikolog: Jangan Beri Gawai pada Anak di Bawah 5 Tahun, Biarkan Mereka Bermain dengan Lingkungan Sekitar

By Finna Prima Handayani, Jumat, 26 Oktober 2018 | 20:31 WIB
Hingga usia 5 tahun, Si Kecil tidak membutuhkan gawai (iStockphoto)

Maka dari itu, menurut Feka, sebaiknya Si Kecil lebih sering Moms ajak untuk bermain di lingkungan luar bersama dengan teman-teman sebayanya.

Jika bermain di ruangan terbuka, Si Kecil akan lebih aktif bergerak dan berinteraksi dengan orang banyak.

Si Kecil yang aktif bergerak ketika bermain di luar pun sangat bermanfaat untuk kesehatan fisik mereka.

Baca Juga : Tak Ingin Kala Lebih Dekat dengan Pengasuh, Mytha Lestari Terapkan Cara ini

“Selain itu, bisa juga berpengaruh pada fokus interaksi yang lebih baik untuk anak,” tambah Feka beberapa waktu lalu.

Feka menyarankan agar Moms memberikan waktu yang banyak untuk Si Kecil bermain di lingkungan luar.