Informasi Awal Kehamilan: Lakukan Ini Untuk Meredakan Morning Sickness

By Anisyah Kusumawati, Kamis, 8 November 2018 | 08:27 WIB
Informasi Awal Kehamilan: Lakukan Ini Untuk Meredakan Morning Sickness (freepik)

 

Nakita.id - Informasi awal kehamilan terkait mual dan muntah atau morning sickness sebaiknya diketahui setiap ibu hamil.

Tak jarang kondisi morning sickness ini cukup menyiksa dan membuat repot sehingga Moms perlu mengetahui informasi awal kehamilan untuk meredakannya.

Informasi awal kehamilan ini patut Moms praktikkan hingga morning sickness bisa lebih mereda hingga minggu ke-12 kehamilan.

Baca Juga : Informasi Awal Kehamilan: Perubahan Tubuh Normal Ibu Hamil Trimester 1

Morning sickness tidak berbahaya bagi Moms maupun janin.

Lebih dari 50% wanita hamil mengalami morning sickness.

Morning sickness mengacu pada perasaan mual yang Moms alami selama trimester pertama kehamilan yang merupakan hasil dari peningkatan hormon dalam tubuh Moms.

Baca Juga : Informasi Awal Kehamilan : Manfaat Minyak Kelapa Bagi Ibu Hamil