Tyas Mirasih dan Raiden Soedjono
Kisah cinta Tyas Mirasih selalu menjadi sorotan publik.
Sempat menjalin kasih dengan beberapa artis tanah air, akhirnya Tyas memilih Raiden Soedjono sebagai suaminya.
Siapa sangka, keduanya adalah teman sejak duduk di bangku SMP.
Sempat putus komunikasi, pasangan ini kemudian tak sengaja bertemu di tahun 2015.
Pasangan ini merasa cocok dan memutuskan untuk menikah.
Source | : | Instagram,Bollywoodlife |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR