"Di sini saya melihat kamu akan bekerjasama dengan seorang wanita dan di sini juga ada pedang-pedang. Saya melihat bahwa ada kerjasama yang sangat baik dan kolaborasi juga. Lalu di sini ada makeup juga tentu berhubungan dengan dunia art," kata Roy Kiyoshi.
Karir Vicky di masa depan lebih baik dan cenderung berkembang karena kerjsama yang baik dengan partner-nya.
Tetapi, ketika itu Roy Kiyoshi mengingatkan agar Vicky Parsetyo sanggup menjaga hati dan kelakuannya yang playboy.
Apalagi jika sudah menemukan atau menjalin hubungan dengan perempuan pendamping hidupnya itu.
Sebenarnya ini (pedang) salah satu sifat yang kalau saya bilang kamu ini agak playboy. Jadi saya melihat di sini kamu tuh suka tergoda sama perempuan. Makanya kedepan saya pesan kalau udah ada perempuan ini (pendamping hidup) jangan selingkuh sama orang lain," jelas Roy Kiyoshi.
Baca Juga : Perut Ratna Galih Besar Karena Penumpukan Cairan, Bisa Jadi Asites dan Ini Penyebabnya!
Terbukti, awal tahun 2018 Vicky Prasetyo resmi menikahi Angel Lelga dan acara pernikahan mereka pun digelar sangat mewah.
Setelah 8 bulan menikah, rumah tangga mereka justru di ambang perceraian.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR