Di sisi lain, kolagen akan membuat kulit halus serta elastis, melindungi dari kerutan.
Tidak membutuhkan banyak alat untuk menggunakan masker putih telur buatan sendiri ini.
Baca Juga : Berita Kesehatan Wanita: Bersih, Kencang Berkat Masker Buatan Sendiri
1. Pisahkan putih telur dari bagian kuningnya di mangkuk.
2. Oleskan putih telur pada wajah atau bagian yang ingin Moms hilangkan komedonya secara merata.
3. Tutup area tersebut dengan lembaran tisu, pastikan agar menutup semua area yang sudah terolesi putih telur.
Source | : | insider |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR