Nakita.id - Selalu ada hal dan tantangan baru yang harus dilakukan orangtua dalam mengurus Si Kecil.
Misalnya yaitu toilet traning atau yang kerap disebut dengan potty training, yaitu melatih Si Kecil untuk buang air di toilet.
Menerapkan potty training pada Si Kecil memang bukanlah hal yang mudah dilakukan, tapi Moms tenang saja karena kini ada beberapa trik mudah yang bisa Moms coba.
Bahkan mengajarkan Si Kecil potty training pun dapat dilakukan dalam waktu yang singkat.
Baca Juga : 6 Metode Potty Training ini Bisa Moms Praktikkan Pada Si Kecil
Dilansir dari laman momjunction.com, Rohit Garoo, seorang pakar perkembangan psikologi dari The University of Queensland memberikan tips potty training untuk Si Kecil.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR