Nakita.id - Kasus perceraian Gisella Anastasia dan Gading Marten masih menjadi sorotan warganet.
Meski rumah tangganya sedang mengalami keretakan, Gisel dan Gading berusaha untuk tetap menjadi orangtua yang utuh untuk anak semata wayangnya, Gempita Nora Marten.
Hal tersebut ditunjukkan melalui kekompakan Gisel dan Gading dalam menghadiri pentas balet Gempi.
Baca Juga : Shah Rukh Khan Bertemu Mantan Selingkuhan di Pernikahan Konglomerat, Gauri Khan Tunjukkan Tarian yang 'Hot'
Namun, terdapat kabar yang kurang sedap dari Gisel.
Sebab, ada warganet yang menuding bahwa dirinya jarang mengurus Gempi.
Gempi terlihat lebih sering dengan pengasuh ketimbang ibunya.
"Gempi sama mbak terus ya sekarang kok jarang bareng mamanya," kata seorang warganet di akun instagram Koneng.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | Instagram,tribun |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR