"Yang pasti bukan sama ustaz. Aku cuman minta didoain biar bahagia terus udah," tuturnya, seperti yang dilansir dari tayangan Youtube Cumi Cumi.
Namun tak berapa lama kemudian muncul kabar lain yang mengatakan bahwa sosok suami dari Risty Tagor sebenarnya adalah seorang pengacara.
Baca Juga : Gemasnya Arkana, Anak Stuart Collin dan Risty Tagor. Matanya Abu-abu
Hal ini juga dibenarkan oleh kuasa hukum Risty sendiri, Ina Rachman.
"Betul suaminya Risty pengacara, memang kenapa kalau pengacara? Saya juga pengacara, enggak apa-apa nikah sama pengacara. Yang penting kan pengacara itu bertanggung jawab dan menyayangi Risty dan anak-anaknya, itu penting sih," tutur Ina.
Namun Ina pun mengatakan bahwa hingga saat ini Risty Tagor belum mau menunjukkan sosok suami ketiganya itu.
"Cuman memang tinggal tunggu saatnya aja kok, nanti juga akan di-publish suaminya siapa. untuk saat ini Risty masih enggan menceritakan profil suaminya, karena masih menikmati masa-masa bahagia kali ya," ungkap Risty.
Source | : | tribun,Nakita.ID |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Kunthi Kristyani |
KOMENTAR