Nakita.id - Artis cantik Shweta Basu Prasad, pemeran Nandini di serial 'Chandra Nandini' resmi menikah.
Shweta Basu Prasad resmi menjadi istri seorang filmmaker, Rohit Mittal pada 13 Desember 2018.
Acara pernikahan Shweta Basu berlangsung sesuai ritual Bengali dan Marwadi.
Baca Juga : Dian Muljadi, Ibu Dita Soedarjo Sang Sosialita Papan Atas yang Punya Kehidupan Nyaris Sempurna
Pesta pernikahan Shweta berlangsung meriah dan disambut bahagia oleh keluarga besar.
Shweta Basu mengenakan pakaian pengantin warna merah terang.
Sedangkan suaminya mengenakan pakaian pengantin warna hitam lengkap dengan topi pengantin.
Acara pernikahan tersebut menjadi tambah meriah dengan adanya pertunjukan kembang api.
Tampil Percaya Diri di Tiap Momen, Fres & Natural EDT Gandeng El Rumi Hadirkan Wangi Segar dan Tahan Lama
Source | : | Bollywoodshaadis.com |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kunthi Kristyani |
KOMENTAR