Maia Estianty dan Irwan Mussry tidak tinggal di sebuah rumah megah, namun mereka tinggal di apartemen yang mewah.
Hal itu diketahui dari video yang diunggah oleh Dul ketika akan memberikan kejutan untuk Maia di Hari Ibu.
Tampak dalam video itu Dul masuk ke sebuah lift yang ketika lift itu terbuka, akan langsung terhubung ke apartemen milik Maia Estianty.
Baca Juga : Momen Mengesalkan Bagi Ifan Seventeen, Namun Jadi Momen Spesial Setelah Istrinya Meninggal
Memasuki apartemen, tampak pintu utama apartemen Maia Estianty berwarna putih.
Bagian dalam apartemen milik Maia tampak luas dengan dinding berwarna putih.
Gorden menjulang tinggi yang menutupi kaca juga berwarna senada.
Baca Juga : Cinta Mati Pada 'Berondong', Perempuan Ini Kena Tipu Hingga Ratusan Miliar, Begini Akhirnya
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR