Nakita.id - Ifan Seventeen menjadi sosok yang terus diperbincangkan akhir-akhir ini.
Pasalnya publik sedang menaruh banyak simpati pada Vokalis Seventeen itu.
Tsunami Banten yang menerjang pesisir selat sunda membuat ia kehilangan rekan sesama personel Seventeen.
Baca Juga : Bangun Kedekatan Moms dan Si Kecil dengan Konsep 7B, Ini Penjelasannya!
Tak hanya itu, ia juga kehilangan istri tercintanya karena kejadian mengerikan itu.
Kerapnya Ifan Seventeen menjadi perbincangan, lantas membuat publik juga membicarakan masa lalunya.
Sebelum menikah dengan mendiang Dylan Sahara, rupanya Ifan Seventeen pernah membina rumah tangga lho Moms.
Baca Juga : Tak Lama Terlihat, Artis FTV Ini Telah Menikah dengan Pria Tua, Warganet: Kaya Anak Sama Bapak
Dari pernikahannya tersebut, ia dikarunai seorang anak perempuan dan cantik.
Tak bertahan lama, pernikahan pertamanya dengan sosok cantik Ghea Astrid Gayatri rupanya tak bertahan lama.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | YouTube,nakita |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR