Ulangi usaha tersebut sesering mungkin agar bayi terbiasa dengan posisi menyusu langsung dari payudara Moms.
Jika Si Kecil menolak menyusu karena ASI belum keluar, bisa disiasati dengan meneteskan ASIP ke puting agar bayi dapat melekat ke payudara.
Baca Juga : 7 Manfaat Kesehatan Tak Terduga Daun Salam, Lebih dari Bumbu Dapur!
Bila Si Kecil sudah melekat baik tetapi produksi ASI masih kurang, Moms bisa menggunakan selang kecil yang ditempelkan ke payudara untuk mengalirkan ASI.
Agar dapat melakukan teknik relaktasi yang tepat, sebaiknya berkonsultasi juga dengan konselor laktasi.
Terancam Jadi Tersangka, Vadel Badjideh Bersumpah Tak Lakukan Apapun pada Anak Nikita Mirzani
Source | : | Tabloid Nakita |
Penulis | : | Rizqa Widiasti |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR