Nakita.id - Suzanna terkenal di dunia hiburan Tanah Air bersama pasangan mudanya, Clift Sangra.
Padahal, sebelum menikah dengan Clift, Suzanna lebih dulu pernah menikah dengan seorang laki-laki yang memberinya dua orang anak.
Ia adalah Dicky Suprapto. Dicky merupakan pria Magelang yang lahir pada 27 September 1941.
Baca Juga : Dituduh Sebagai Dalang Pembunuhan Suzanna, Begini Karakter Asli Clift Sangra Selama Menikah dengan Suzanna
Dari pernikahannya dengan Suzanna, mereka dikaruniai satu orang putra dan satu orang putri.
Lantas seperti apa sih sosoknya? Beriktu Sripoku.com lansir dari Grid.Id.
1. Seorang aktor dan produser
Dicky juga ternyata merupakan seorang aktor sekaligus produser. Ia bahkan pernah membintangi beberapa film bersama Suzanna sekaligus memproduserinya, di antaranya film Tuan Tanah Kedawung dan Bumi Makin Panas.
Baca Juga : Tak Tersorot Media, Ini Cara Move On yang Saat Ini Dilakukan Ifan Seventeen Setelah Alami Kejadian Pahit
Bukan hanya itu, ia juga ikut berperan dalam film Bernapas dalam Lumpur, Beranak dalam Kubur, Suzie dan Napsu Gila.
Si Kecil Tak Mau Tampil? Ini Cara Mengatasi Anak yang Malu Tampil di Depan Umum
Source | : | Sripoku.com |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR