- Beri dia peredam demam
Dokter Moms mungkin merekomendasikan memberi bayi acetaminophen bayi (atau ibuprofen, jika bayi setidaknya berusia 6 bulan) untuk menurunkan demam.
Jangan pernah memberikan lebih dari dosis yang dianjurkan untuk anak Moms, berat badannya akan menentukan dosis yang tepat.
- Cobalah mandi air hangat
Baca Juga : 7 Macam Tanda-tanda Hamil Anak Perempuan, Mitos atau Fakta Ya?
Jika bayi demam tinggi dan tampak tidak nyaman, mandikanlah dengan air hangat untuk menurunkan suhu tubuhnya.
Moms juga bisa membasahi beberapa waslap dan memandikannya dengan spons.
Kapan harus memanggil dokter?
Jika bayi Moms berusia di bawah 3 bulan, Moms harus segera menghubungi dokter anak.
Demam pada bayi semuda ini bisa berarti infeksi serius.
Baca Juga : Tak Hanya Bikin Tubuh Hangat, Ini Alasan Sup Kaldu Ayam Bisa Redakan Flu!
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR