Nakita.id - Jahitan operasi caesar Mel Bremner (38) asal Aberdeenshire lepas hingga ususnya terurai.
Dikutip dari Daily Mirror, Sabtu (12/1/2018), insiden tersebut terjadi 5 hari setelah melahirkan saat membungkuk ambil sampo pada 9 Desember 2011.
Ia mengaku harus menangkap ususnya kemudian memanggil sang suami kemudian Aidan Johnson datang.
Baca Juga : Celine Evangelista Bagikan Potret Operasi Caesar, Bukti Nyata Perjuangan Ibu Lahirkan Anaknya!
"Aku menyadari jika berteriak itu akan menekan perutku dan semua akan jatuh, jadi aku mencoba memanggil Aidan dengan tenang," ujar Bremner.
Empat hari setelah melahirkan, mereka melihat ada dua gumpalan putih di tengah luka namun mereka tak curiga.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | Mirror,nakita,momjunction,Tribun Video |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR