1. Kopi
Bahan-bahan berkafein, seperti kopi, umumnya dikonsumsi untuk meningkatkan energi, tetapi ketika mengoleskan kafein ke kulit, sesuatu yang menarik terjadi:
Baca Juga : 7 Manfaat Kesehatan Tak Terduga Daun Salam, Lebih dari Bumbu Dapur!
Kafein bertindak sebagai pengobatan anti-inflamasi, dan juga memiliki sifat antioksidan.
Menurut sebuah penelitian ilmiah, pada kafein mengandung vitamin K untuk mengurangi keriput dan lingkaran hitam di sekitar mata.
Studi medis menyimpulkan bahwa "bantalan anti-kerut efektif dan aman digunakan untuk keriput kulit mata, dan kemanjuran ini dapat dilihat dalam tiga minggu."
Kafein menyempitkan pembuluh darah tepat di bawah kulit, sehingga mengurangi "bengkak" di bawah mata.
Sehingga dapat mengurangi pembengkakan dan bahkan membantu menormalkan warna kulit.
Ini berarti bahwa aplikasi kafein di kulit bawah mata dapat membantu menghilangkan mata bengkak dan lingkaran hitam yang tidak diinginkan.
Moms bahkan tidak harus meminum kopi untuk mendapatkan manfaat ini.
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | healthyandnaturalworld.com |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR