Nakita.id - Tipes merupakan penyakit yang disebabkan oleh bakteri Salmonella typhii yang masuk ke dalam tubuh melalui makanan dan minuman yang terkontaminasi.
Pengobatan tipes perlu segera dilakukan saat kita atau orang di sekitar kita mulai menunjukkan gejala tipes.
Untuk mendukung pengobatan dari dokter, Moms juga bisa menambahkan beberapa obat tipes alami agar tubuh semakin cepat pulih.
Baca Juga : Punya Gejala yang Sama, Yuk Moms Kenali Perbedaan Gejala DBD dan Tipes
Setelah didiagnosis tipes, dokter akan meresepkan antibiotik dan obat tertentu untuk membunuh bakteri penyebab tipes.
Antibiotik ini harus diminum secara rutin untuk mencegah terulangnya infeksi di kemudian hari.
Selain dengan obat-obatan dari dokter, Moms juga bisa mengandalkan sejumlah bahan alami di rumah untuk mempercepat pemulihan tipes.
Tapi, selalu konsultasikan dengan dokter bila kita ingin menambahkan obat herbal tertentu dalam pengobatan tipes.
Source | : | authorityremedies.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR