Nakita.id - Merokok merupakan kebiasaan yang berdampak buruk bagi kesehatan.
Bahan kimia seperti arsenik dan sianida yang terkandung di dalamnya membuat rokok menjadi pemicu berbagai macam penyakit.
Sebuah riset mengatakan bahwa 25 persen wanita usia reproduksi di Amerika cenderung memiliki kebiasaan merokok.
Kebiasaan merokok terus berlanjut sampai masa kehamilan hingga menyusui.
Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Lalu apa dampak negatif dari merokok untuk Moms yang sedang menyusui?
Melansir dari healthline, ASI merupakan sumber nutrisi paling sehat untuk Si Kecil.
ASI juga berperan penting untuk membentuk sistem kekebalan tubuh yang tinggi. Lalu bagaimana dengan ASI dari Moms yang merokok?
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | womenshealth,healthline |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR