"Apa yang sebenarnya terjadi, ada sesuatu di antara mereka (Ayu-Shaheer) yang membuat mereka tak bisa bersama. Sesuatu itu adalah sesuatu yang diperhitungkan, yang tak berhubungan dengan perasaan saja," ungkap Denny Darko.
Selanjutnya, Denny Darko memprediksi kapan Ayu akan mendapatkan pasangannya.
Baca Juga : Lagi, BMKG Peringatkan Potensi Gelombang Tinggi Hingga 4 Meter di 6 Wilayah Ini
Denny Darko pun membuka salah satu kartu yang telah ia ambil.
Dalam kartu tersebut ada seorang pria yang berjalan menggunakan lenteranya.
Menurut Denny Darko, maksud dari kartu tersebut yaitu Ayu sedang merenung dan bertanya kepada Tuhan siapa jodoh yang tepat untuknya.
Baca Juga : Potret Syahrini dan Reino Barack Saat Ikut Pengajian: 'Alhamdulilah Suami Ikut Mengaji'
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR