Nakita.id - Ani Yudhoyono sudah dua bulan dirawat di Singapura.
AHY cerita kalau dirinya sedih belum bisa mewujudkan mimpi sang ibu karena terhalang biaya.
Kanker darah bisa dibilang jadi ujian berat bagi keluarga Mantan Presiden, Susilo Bambang Yudhyono (SBY).
Sang istri yang selalu disebut-sebutnya sebagai pelita dalam keluarga harus terbaring lemah karena penyakit mematikan ini.
Ya, dua bulan sudah berlalu sejak Ani Yudhoyono menjalani pengobatan kanker darah di National University Hospital, Singapura.
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR