Tak hanya sampai di situ, Ajun yang kini berprofesi sebagai DJ pun menggelar acara tambahan usai resepsi, Moms.
Sang istri yang juga disebut sebagai pemilik sebuah klub malam ini juga begitu menikmati acara.
Baca Juga : Hari Imunisasi Dunia, 12% Anak Indonesia Belum Imunisasi Lengkap!
Mereka menggelar acara after party dan berjoget bersama dibawah alunan musik yang dimainkan DJ.
Selain itu, mereka juga sempat melakukan acara penuangan sampanye sebagai salah satu simbol kebahagiaan dan limpahan rezeki bagi kedua mempelai.
Baca Juga : Lakukan Hipnosis Pada Steve Emmanuel, Sang Psikiater Dengar Semua Keluhan: 'Dia Bisa Gila'
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR