"Dia dulu harus mengonsumsi obat-obatan," ucap saudara tersangka, Lango (20).
"Dia tidak pernah bertindak seekstrim ini. Ia mungkin sedang dalam tekanan."
Sementara pada Selasa (30/4) anak-anak Martin telah dipindahkan ke Columbia University Medical Center.
(Artikel ini sudah tayang di Suar.ID dengan judul: Jahat, Seorang Ibu Menggorok Leher 2 Anaknya Lalu Meninggalkannya Begitu Saja di Trotoar)
Source | : | Suar.ID |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR