Nakita.id - Pesinetron cantik Tya Ariestya kini tengah berbahagia.
Pasalnya ia baru saja melahirkan anak keduanya yang berjenis kelamin laki-laki.
Ia melahirkan secara caesar di Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Bunda, Menteng, Jakarta Pusat.
Mengutip Wartakotalive, Tya menjelaskan bahwa proses persalinannya berjalan dengan lancar.
Melalui pesan whatsapp, Tya pun menginformasikan kelahiran anak keduanya.
"Alhamdulillah. Telah lahir putra ke 2 kami, Muhammad Kalundra Ratinggang. Berat 3,5 kg, tinggi 50 cm pada 30 April 2019 pukul 11.13 WIB," begitu isi dari pesan Tya Ariestya yang diterima wartawan, Rabu.
Baca Juga : Demi Popularitas dan Harta, Artis Ini Mengaku Pernah Lakukan Settingan
Tak berselang lama, Tya Ariestya akhirnya membagikan sosok sosok gemas bayi keduanya itu.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | instagram,wartakotalive.com |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR