Tak hanya itu, dalam kue itu juga tertulis,
'Happy Birthday Roger Danuarta. May the Force be with You'
Dalam tayangan tersebut, terlihat keduanya sedang bercengkrama bersama menikmati momen berdua.
Baca Juga: Bandingkan Wajah Maia Estianty dan Mulan Jameela Saat Jadi Laki-Laki, Tampan Mana?
Sesekali Roger Danuarta terlihat menatap dalam Cut Meyriska yang sedang asyik dengan ponsel miliknya.
Namun Moms, setelah ditelusuri lebih dalam, ternyata Roger Danuarta baru berulang tahun pada tanggal 20 Mei nanti.
Saat tanggal 20 Mei 2019 nanti, Roger Danuarta memasuki umur 37 tahun.
Publik pun menduga bahwa keduanya memang sengaja memajukan perayaan ulang tahun Roger.
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR