Nakita.id – Apakah Moms pernah mengalami jerawat punggung? Mengganggu bukan?
Apalagi ketika ingin memakai baju yang sedkit terbuka di bagian punggung, pastinya jerawat itu memalukan.
Selain itu jerawat punggung biasanya lebih menyakitkan dibandingkan dengan jerawat yang ada di wajah.
Baca Juga: Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Moms harus tahu bahwa pengelupasan kulit sangat penting untuk menjaga punggung agar bebas dan kulit mati dan kotoran.
Nantinya pori-pori yang tersumbat akan bebas dan menghilangkan jerawat dengan sendirinya.
Melansir dari Step to Health, beberapa hal ini bisa Moms lakukan untuk menghilangan jerawat di punggung.
Baca Juga: Hati-hati Kulit Keracunan Matahari, Kenali Gejala Awalnya Seperti Ruam
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Source | : | Step to Health |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR