Nakita.id - Libur Lebaran telah tiba, pastinya Moms ingin menghabiskan waktu liburan ini bersama keluarga, kan?
Memang momen Lebaran adalah saat yang tepat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga untuk kembali menjalin kedekatan.
Nah, berikut ini merupakan rekomendasi tempat libur Lebaran yang telah dirangkum Nakita.id.
1. Pesta Halloween di Disneyland Hong Kong
Hong Kong Disneyland menjadi salah satu taman hiburan yang wajib dikunjungi bagi Anda pecinta Disney.
Selain dapat bermain sepanjang hari, taman hiburan yang terletak di Hong Kong Disneyland Resort, Penny's Bay, Lantau Island, Hong Kong ini menghadirkan ragam wahana.
Di sana, ada tujuh arena dengan tema berbeda sebut saja Tomorrowland, Toy Story Land, Fantasyland, Adventureland, dan lainnya.
Jangan ketinggalan untuk menyaksikan parade dan pertunjukan kembang api!
Baca Juga: Liburan Bersama ke Athena, Ini Potret Mesra Nana Mirdad-Andrew White
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | |
Penulis | : | Safira Dita |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR