"Selama ini saya menghabiskan 2.400 poundsterling atau sekitar Rp43 juta setiap bulan untuk memberi makan Babbar," jelasnya.
Baca Juga: Jangan Panik, Ini 4 Trik Jitu Menghadapi Tantrum pada Si Kecil
Selain itu, Chaundhary juga melatih Babbar seperti anjing peliharaan dan membawanya keluar berjalan setiap pagi.
Dia mengatakan, "Babbar sangat ramah, dan menyayangiku. Dia bermain dengan saya dan membawanya jalan-jalan di pagi hari pukul 5 sampai 6 pagi."
"Aku mengajarinya perintah untuk duduk, pergi dan makan seperti anjing peliharaan," katanya.
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Source | : | intisarionline.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR