"Saya jujur nggak suka anak kecil, susah saya main sama anak kecil," sambungnya.
Adik Gibran Rakabuming ini menjelaskan kalau sang ayahlah yang suka bermain dengan anak kecil.
"Yang suka anak kecil itu bapak, ya aneh masak saya sudah gede seperti ini dipegang-pegang bapak," tutur Kaesang.
Terkait dirinya yang sudah jarang terlihat menemani sang ayah, Kaesang Pangarep ternyata punya alasan sendiri.
"Kalau dulu saya nggak ada kerjaan, kalau sekarang libur sekolah saya manfaatin buat cari uang," cerita Kaesang.
Hidupkan Ramadanmu dengan Berbagi Paket Hidangan Buka Puasa yang Ditemani Teh Manis Hangat
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR