Nakita.id – Jika mendengar nama Dharty Manullang, mungkin banyak orang yang tidak mengenalnya.
Tapi, ketika melihat fotonya, pasti Moms akan langsung teringat sosoknya ketika bermain sinetron.
Ya, aktris lawas ini memang dikenal sering berperan antagonis sebagai ibu atau mertua yang jahat.
Kiprah Dharty Manullang pertama kali dikenal publik sejak membintangi sinetron ‘Gerhana’ pada tahun 1999.
Baca Juga: Berikan Perlindungan Alami Saat Puasa, Si Kecil Sehat dan Orangtua Pun Tenang
Hingga kini, wajahnya pun masih kerap menghiasi layar kaca.
Meski begitu, Dharty Manullang diketahui turut bekerja sebagai driver online.
Apakah karena sepi job?
Rupanya, Dharty Manullang mencoba bekerja sebagai driver online, karena didorong rasa penasaran sekaligus merasa tertantang untuk mencoba berbagai pekerjaan di luar perannya sebagai aktris.
Baca Juga: Kronologi Penangkapan Galih Ginanjar, Kelabui Polisi Jam 4 Pagi, Keluar Hotel Pura-pura Beli Makan!
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | youtube.com,instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR